Jasa Pemasangan Alumunium Tangerang
Furnitur dan produk arsitektur alumunium kini menjadi tren di masyarakat , produk arsitektur alumunium seperti kusen pintu, kusen jendela, pagar dan sebagainya tampak indah dan elegan di pandang mata. Tren ini tentu sangat baik karena bisa mengurangi penggunaan kayu sebagai bahan dasar furniture. Dengan berkurangnya penggunaan kayu tentu akan menjadikan hutan lebih lestari dan tidak terjadi eksploitasi besar-besaran.
Selain ramah lingkungan, penggunaan alumunium untuk pembuatan produk arsitektur mempunyai banyak kelebihan di banding kayu seperti :
- Tampak modern
- Ringan
- Tahan lama
- Tahan api
- Tahan segala cuaca
- Harga relative lebih murah
- Mudah dirawat
- Menstabilkan suhu ruangan
- Mudah di pasang.
Produk arsitektur yang di buat dengan bahan alumunium memang cenderung lebih mudah di pasang, produk alumunium di pasang menggunakan system fischer dengan cara sekrup fischer dipasang dengan di bor bersama kusen dan di rapatkan pada dinding yang sudah di plester. Sebelum pemasangan di lakukan, di pastikan bahwa produk yang di buat sesuai dengan besar tembok yang akan di pasang agar tidak terjadi kesalahan.
Sedang membutuhkan jasa pembuatan alumunium di Tangerang dan sekitarnya? Percayakan pada Tello Alumunium Tangerang, kami membuat produk alumunium serta pemasangan sekaligus. Dengan bahan alumunium yang berkualitas dan tenaga ahli yang berpengalaman, kami berkomitmen untuk memberikan kepuasan kepada semua pelanggan.